How to Prepare Delicious Cucur Gula Merah
Cucur Gula Merah.
You can have Cucur Gula Merah using 7 ingredients and 8 steps. Here is how you achieve it.
Ingredients of Cucur Gula Merah
- It's 250 g of gula habang (gula merah).
- Prepare 420 ml of air.
- It's 200 g of tepung terigu.
- It's 100 g of tepung beras.
- You need 3 lembar of daun pandan.
- Prepare 1/4 sdt of garam.
- It's secukupnya of Minyak goreng.
Cucur Gula Merah instructions
- Pertama campur air, gula merah, dan daun pandan dalam panci..
- Aduk hingga mendidih dan gula larut. Matikan api, lalu saring. Biarkan hingga hangat..
- Selanjutnya dalam baskom campur tepung terigu, tepung beras dan garam. Aduk sampai rata. Tuang sedikit demi sedikit air gula ke dalam adonan tepung sambil dimixer dengan kecepatan tinggi..
- Mixer sekitar 2-3 menit. Hasilnya adonan agak kental. Diamkan selama kurang lebih 1-2 jam. Saya 1 jam saja..
- Ambil 1 sendok sayur adonan, lalu goreng dalam minyak panas. Minyak jangan terlalu banyak, cukup sedikit saja..
- Goreng dengan api sedang jangan terlalu kecil. Biarkan adonan bersarang sendiri, tunggu hingga bagian atasnya matang merata (tidak ada terlihat adonan cair lagi). Kue tidak usah dibalik, langsung diangkat saat bagian atas sudah matang agar kue tidak keras..
- Setelah matang. Angkat dan tiriskan kue letakkan di atas piring yang sudah dialasi kertas atau tissue..
- Kue siap dinikmati, pinggirannya kriuk-kriuk. Pake resep ini kalau kue udah dingin nggak berasa keras saat digigit..
0 Response to "How to Prepare Delicious Cucur Gula Merah"
Posting Komentar